Insfirasi 7 Desain Kamar Anak Keren
Desain kamar anak ini didesain oleh seorang desainer asal Spanyol bernama Sergi. Merancang kamar anak memang susah-susah gampang. Hal ini tentu dikarenakan selera anak yang tentu masih sering berubah-ubah.
Perabot utama yang menjadi elemen dasar suatu kamar anak antara lain kamar tidur, lemari pakaian, dan meja belajar. Sedangkan beberapa perabot pendukung yang biasanya ditambahkan adalah seperti komputer dan lemari buku.
Kita juga dapat menambahkan ornamen-ornamen untuk memperindah ruangan. Contoh ornamen-ornamen tersebut seperti lukisan buah-buahan, kaligrafi, atau bisa gorden jendela dan vas bunga.
Comments
Post a Comment