Inspirasi Desain Untuk Rak Tas

Apakah Anda termasuk penggemar tas dan mengkoleksinya merupakan salah satu hobi Anda ? Memiliki tempat penyimpanan tas koleksi Anda tentu sangat diperlukan apabila koleksi Anda telah banyak. Tentu Anda tidak ingin tas-tas yang dikoleksi rusak karena sembarangan dalam menyimpan. Berikut ini beberapa desain rak tas yang dapat Anda jadikan inspirasi.

Rak tas dapat dibuat dari bermacam-macam bahan, mulai dari kayu, plastik, hingga logam. Memilih bahan yang akan digunakan sebagai rak pada umumnya disesuaikan dengan bentuk desain rak itu sendiri. Pada umumnya rak dari kayu lah yang paling sering digunakan sebagai bahan.


Warna netral sering menjadi pilihan warna rak tas. Koleksi tas yang pada umumnya berwarna-warni adalah alasannya. Dengan rak yang berwarna netral maka warna dari tas akan lebih hidup.



Warna netral yang digunakan di desain-desain rak pada artikel ini antara lain warna putih, putih tulang, hingga warna kayu alami.


Comments

Popular posts from this blog

Decorate A Celestial Themed Nursery

Essential Tips Of Home Decoration And Gardening

Decoration a Small Bedroom: Things You Need To Keep in Mind